Berisi
pelajaran-pelajaran penting tentang 11 Nabi-nabi dalam Perjanjian Lama (PL)
dalam peranannya sebagai utusan Tuhan. 11 Nabi tersebut adalah Yesaya (Nabi sang
pemberita penghiburan dan Nabi bagi bangsa-bangsa), Yeheskiel (Nabi bagi para
tawanan), Hosea (Nabi yang besar kasihnya), Yoel (Nabi Sang pemberita
pertobatan), Amos (Nabi sang pemberita keadilan), Yunus (Nabi sang pemberita
penghakiman), Mikha (Pahlawan bagi kaum miskin), Habakuk (Nabi yang bimbang),
Hagai (Nabi yang membangkitkan semangat), Zakaria (Nabi sang pemberita
pengharapan) dan Maleakhi (Nabi sang pemberani).