Injil Markus - Bagian 2 - Biblika
|
Kategori:
Sistematika |
Biblika |
Praktika |
Historika
|
Kembali Ke Daftar Isi
|
Nama Kursus : INJIL MARKUS BAGIAN DUA (2)
Nama Pelajaran : Yesus Dan Kemuliaannya
Kode Pelajaran : IM2-T01
Pertanyaan 01 - YESUS DAN KEMULIAANNYA
INSTRUKSI
Harap setiap peserta mengikuti petunjuk mengerjakan tugas sbb.:
- Bacalah Bahan Pelajaran dan semua Referensi Pelajaran 01 dengan
teliti.
- Bacalah Pertanyaan (A) dan (B) di bawah ini, lalu jawablah
dengan jelas dan tepat.
- Apabila Anda mendapatkan kesulitan sehubungan dengan isi
Bahan Pelajaran, silakan menghubungi Pembimbing di:
< yulia(at)in-christ.net >
Ganti (at) dengan @
Selamat mengerjakan!
PERTANYAAN (A):
_____Ketika Yesus berkata bahwa kerajaan Allah telah datang
dengan kuasa (ayat 1), Ia bermaksud
- penyebaran Injil di banyak tempat,
- kedatangan-Nya yang kedua kalinya,
- kekalahan dari para musuh yaitu Israel.
_____Ketika Yesus dimuliakan di atas gunung, nampaklah
- Paulus dan Timotius
- Musa dan Eliya
- Abraham dan Ishak.
_____Awan yang dinaungi Yesus dalam kemuliaan-Nya,
menunjukkan
- kehadiran Allah,
- akan turun hujan,
- Allah pelindung matahari.
_____Yesus berkata: Elia akan datang untuk mempersiapkan
jalan bagi-Nya. Yang dimaksud Elia adalah
- Yohanes Pembaptis,
- Yakobus,
- Petrus.
_____Orang-orang Yahudi mengharapkan Yesus untuk
mendirikan kerajaan duniawi, tetapi Yesus malah menjadi:
- seorang prajurit,
- hamba yang menderita,
- seorang nelayan.
_____Murid-murid tidak akan sanggup menyembuhkan penyakit
seorang
- wanita,
- pria,
- anak.
_____Yesus berkata: Murid-murid tidak sanggup untuk
menyembuhkan orang ini karena mereka kurang
- waktu,
- berdoa,
- simpati.
_____Ayat hafalan Markus 9:23 mengajar bahwa segala
sesuatu mungkin jadi jika
- kita mempunyai tentara-tentara yang banyak,
- kita cukup cerdas,
- kita percaya.
_____Seorang anggota keluarga dari orang sakit itu minta
untuk lebih banyak
- uang,
- iman,
- makanan.
_____Untuk memelihara dan menambah bakat yang kita miliki,
kita perlu untuk
- menceritakan kepada setiap orang tentang bakat tersebut,
- tidak pernah menggunakan bakat tersebut,
- tetap berhubungan dekat dengan Allah.
PERTANYAAN (B):
|
|
|